Merupakan sistem informasi yang dimiliki oleh Direktorat Kemahasiswaan, Alumni, Tracer Study & Narotama Career Center Universitas Narotama secara resmi. Sikawan dibuat dengan tujuan agar mahasiswa lebih mudah untuk mencari informasi terkait kegiatan-kegiatan mahasiswa/i yang ada di Universitas Narotama Surabaya. Selain itu mahasiswa/i universitas narotama juga dapat mengakses beberapa sistem yang dimiliki oleh Direktorat Kemahasiswaan, Alumni, Tracer Study & NCC meliputi sistem informasi PKKMB Universitas Narotama, KPUM Universitas Narotama, dan SIKREPMA (Sistem Informasi Kredit Prestasi Mahasiswa), dan juga sistem informasi terkait alumni, tracer study & NCC.
Saat ini Jagat belum bisa memberikan informasi kegiatan terkini kepada kakak.
Namun kakak jangan khawatir, segera mungkin akan Jagat berikan informasinya.